NEWS

Ini Dia Cara Mendapatkan Silver Medal di Ragnarok M Eternal Love!

Salinolino   |   Rabu, 21 Nov 2018


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Silver Medal adalah salah satu bahan penting untuk dapat memasuki Guild Raid dan Valhalla Ruins. Memiliki barang tersebut sangat penting karena kamu dapat bergabung untuk melawan MVP ataupun mini monster. Dan selain itu, dengan Silver Medal kamu dapat membeli item yang hampir sama dengan hadiah saat kamu telah melakukan MPV.

Lalu darimana kira-kira mendapatkan item yang cukup berharga tersebut? Perlu kamu ketahui bahwa kamu bisa mendapatkan item ini di beberapa tempat, akan tetapi pada game Ragnarok M Eternal Love memiliki batas perminggu untuk mendapatkan Silver Medal.

Baca ini juga :

» ONIC Esports & Bigetron Amankan Slot Playoffs, RRQ Hoshi Semakin Terancam Tidak Lolos!
» Berkunjung ke Jakarta Timur, Velodrome Jadi Venue Playoff MPL Indonesia Season 13!
» Dukung Esports Indonesia! Kolaborasi Moonton Cares, Hope Cup, dan Garudaku Hasilkan Total 330 Juta Rupiah!
» Punya Skin Banyak Full Senyum! Leaker Bocorkan Moonton akan Buat Border Loading Screen Khusus Para Sultan!
» Butsss Jadi Cadangan, Coach Adi: Lutpiii Ada Potensi, Jadi Kita Kasih Jam Terbang Buat Dia!

Dan untuk mendapatkan Silver Medal sendiri pertama kamu bisa mendapatkannya di Guild Quest. Quest itu sendiri berada di dalam Guild kamu, dan quest itu sendiri biasanya hanya mengambil foto di tempat-tempat yang tidak umum.

Yang kedua kamu bisa mendapatkannya di Monster Resistance. NPC yang berada di Prontera akan memberikan kamu 10 kali experience dan item tersebut.

Ketiga kamu bisa mendapatkannya di Laboratory.

Selanjutnya kamu bisa mencarinya di Open Rift dengan cara menyelesaikan Open Rift pada map.
Kelima dalam Mission Board kamu juga bisa mendapatkan item tersebut.

Dan yang terakhir kamu bisa menemukannya di Endless Tower.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru