NEWS

KFC Gaming Sindir Apex Legends dengan Meme! Namun Gagal

Billy Mariza   |   Jumat, 17 May 2019


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
KFC Gaming yang merupakan akun official Twitter KFC di Inggris yang khusus membahas seputar game, akhirnya ikut turun tangan mengenai isu-isu yang terjadi di dunia gaming, khususnya yang sekarang lagi panas-panasnya yaitu Apex Legends.

Seperti tidak mau kalah denga hype yang ada, KFC Gamingpun memposting sebuah meme yang menyindir Apex Legends tentang tidak adanya konten terbaru dari game ini.

Baca ini juga :

» Intel dan Samsung Mungkin Bentuk Aliansi untuk Saingi TSMC dalam Produksi Chip
» Uji Coba 6G Berhasil! Internet 50 Kali Lebih Cepat dari 5G, Bikin Shock!
» Menyusul God of War: Ragnarok, Game Marvel Spider-Man 2 Bakal Masuk ke PC 30 Januari 2025!
» Gameplay dari Until Dawn Remake untuk PlayStation 5 dan PC telah ditayangkan pada platform Twitch.
» Handheld Gaming Banyak Fitur, Playstyle Kamu yang Atur! Review Lenovo Legion Go

Tweet tersebut menampilkan ilustrasi karakter yang benar-benar menusuk Apex Legends dengan sebuah tongkat "Ayo, Lakukan Sesuatu,". Namun sepertinya meme ini tidak mendapatkan sambutan terbaik dari komunitas Apex Legends sendiri, malah mereka menyuruh KFC Gaming untuk tetap diam.

Pengembang Rayme VInson dari Respawn Entertainment juga merespon tweet tersebut dengan sindiran juga. "Merekku tersayang, kami punya banyak hal yang akan ada nantinya, namun kami sedikit membutuhkan waktu. Karena hal ini tidak seperti memasak ayam goreng seperti yang kalian lakukan, makanlah dahulu beberapa ayam, nantinya kami akan melakukannya untukmu", ungkap Vinson.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru