NEWS

Akan Rilis di PC, Inilah Spesifikasi PC Untuk Memainkan "Kingdom Hearts III"

Taufik Hidayat   |   Sabtu, 13 Feb 2021


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Memasuki masa satu tahun sejak resmi dirilis, Kingdom Hearts III memang meninggalkan kesan yang beragam di hati para fansnya. Banyak dari mereka memang sangat puas dengan kualitas gamenya, game tersebut menjadi salah satu game dengan rating tertinggi. Apakah kamu sudah mencicipinya?

Saat ini para gamer PC sudah dipastikan bisa mencicipi Kingdom Hearts III. Namun, apakah spesifikasi PC kamu bakal sanggup untuk memainkannya? Berikut spesifikasi yang dibutuhkan!

Minimum

  • OS: Windows 10 64bit (ver. 1909 or later)
  • Processor: Intel Core i5 3330 (3.0GHz) 4core/4Thread , AMD Ryzen3 1200 (3.1GHz) 4core/4Thread
  • Memory: 8GB
  • Storage: 75GB
  • DirectX: Version 11
  • Graphics: NVIDIA GeForce GTX 760 (VRAM 2GB), AMD Radeon R7 260X (VRAM 2GB)

Baca ini juga :

» Jadi Game PlayStation Dengan Penjualan Tercepat, Helldivers II Terjual 12 Juta Unit Hanya Dalam 3 Bulan
» The Finals Season 2 Hacker Playstyle Diperkenalkan! Tawarkan Banyak Keseruan Baru
» Script Code Ditemukan di Rockstar Launcher Site, Red Dead Redemption Mungkin Akan Segera Rilis di PC
» Wajib Connect Akun PSN untuk Multiplayer, Ghost of Tsushima di Steam Tidak Dapat Dibeli di 177 Negara!
» Tidak Seperti Helldivers 2 PC, Ghost of Tsushima PC Tetap Membutuhkan Akun PSN untuk Multiplayer

Recommended

  • OS: Windows 10 64bit (ver. 1909 or later)
  • Processor: Intel Core i5 7500 (3.4GHz) 4core/4Thread, AMD Ryzen3 3100 (3.1GHz) 4core/8Thread
  • Memory: 8GB
  • Storage: 75GB
  • DirecX: Version 11
  • Graphics: NVIDIA GeForce GTX 1070 (VRAM 8GB), AMD Radeon RX Vega 56 (VRAM 8GB)

Kingdom Hearts III akan dirilis di PC melalui Epic Games Store pada 30 Maret 2021!

(KotakGame)

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru