NEWS

Sukses Besar, The Forgotten City, Mod Dari Skyrim Akhirnya Rilis Sebagai Game Tersendiri!

Haykal Yama Dena   |   Senin, 02 Aug 2021


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
The Forgotten City, sebuah mod dari game ternama, Skyrim berhasil memenangkan penghargaan Australian Writers' Guild Award pada 2016 silam. Setelah didownload lebih dari 3 juta kali, The Forgotten City kini hadir sebagai game mereka sendiri.

Baca ini juga :

» Modder Berhasil Porting Game GTA V ke Nintendo Switch, Tapi Switch Kewalahan Buat Jalaninnya!
» McLaren Lu Warna Apa Bos! Seorang Modder Buat Skin Nolan Edisi Timothy Ronald!
» Terlalu Kecil! Seseorang Modifikasi Steam Deck yang Nambahin Penyimpanannya Jadi 15TB!
» Modder Ini Kasih Tahu Cara Mempersulit Hidup, Pakai iPod Sebagai Controller Steam Deck
» Modder Berhasil Oprek Steam Deck Miliknya Jadi Punya Dual Screen, Tribute Untuk Nintendo DS

The Forgotten City resmi rilis untuk platform PC, PlayStation 4, PS5, Xbox One dan Xbox Series X/S dan telah mendapatkan update berupa pengisian suara profesional, mekanisme gameplay baru, musik baru, hingga perubahan skrip secara besar-besaran.

The Forgotten City mengambil latar belakang di kota Roma yang dikutuk dimana “jika satu orang melakukan dosa, maka semua orang akan mati”. Sebagai pemain, kamu harus menjelajah kota, bertanya pada karakter di game, hingga mengeksploitasi waktu untuk memecahkan misteri. Tentunya pertarungan juga bisa menjadi pilihan untukmu.

Tertarik untuk main?

Sumber: Eurogamer

Jangan lupa juga untuk ikuti Giveaway dari KotakGame. Cek video dibawah ini ya:

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru