Feature

10 Karakter Resident Evil Favorit Fans Sejauh Ini

oleh: Marvemir

4. Ada Wong



Memang, kalau dipikir, semenjak debutnya di Resident Evil 2 (1998), Wong bukanlah sosok karakter utama alias lebih ke karakter pendukung (supporting character).

Baca ini juga :

» [Diary Kru KotGa] 6 Karakter Anime "Trap" yang Tetap Disukai Para Penonton
» Inilah 5 Franchise Video Game Horor Terbaik Versi KotakGame Sejauh Ini
» Ini Dia 10 Game Mobil Balap Ter-favorit Gamer Sejauh Ini
» [SPECIAL] 5 Karakter Wanita Paling Menghebohkan di Video Game
» 5 Hal Unik Di Resident Evil 7 Yang Menandakan Bahwa Game Ini Berkaitan Dengan Seri RE Dulu

Namun, tidaklah dipungkiri dengan penampilan wajah dan cara berpakaian-nya yang cukup provokatif serta tentunya kisah latar (background) dirinya yang kerap misterius nan tidak bisa ditebak, walhasil membuat seluruh fans, menjadi semakin tertarik dan penasaran untuk mengetahui dirinya lebih jauh lagi.

Melihat fakta tersebut, oleh karenanya, tidaklah mengherankan sama sekali, apabila setiap dirinya ditampilkan di dalam game RE, Wong kerap diberikan misi / petualangan sendiri yang bisa kita mainkan setelah menyelesaikan secara komplit cerita / misi utamanya.

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline 021-98299724
rekomendasi terbaru