NEWS

Seorang Artist Menangkan Penghargaan Photography dengan Hasil Gambar dari AI

Billy Mariza   |   Selasa, 18 Apr 2023


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Munculnya AI dipublik sedikit banyaknya menjadi perdebatan, seperti ChatGPT dianggap yang membantu banyak, tetapi tidak dengan ilustrator AI yang malah diperdebatkan. Seorang artist yang bernama "Cheeky Monkey" telah mengejutkan dunia photography setelah memenangkan salah satu hadiah utama dalam komepetisi photography.

Hal yang mengejutkan bahwa ia mengungkapkan bahwa foto itu ciptaan AI dan menolak penghargaan yang didapatkannya, dan menyerukan AI dilarang di semua kompetisi.

Baca ini juga :

» Rumor Microsoft Pengen Fallout 5 Bisa Rilis Lebih Cepat! Apa Karena Hype Fallout Lagi Naik?
» GIGABYTE Luncurkan Seri Motherboard dan Kartu Grafis XTREME Prestige Limited Edition
» Beneran Worth-It! 7 Keseruan Eiyuden Chronicle yang Bikin Fans Suikoden Berlinang Air Mata
» Sah! Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Resmi Jadi Presiden dan Wakil Presiden Terpilih Indonesia
» Seal: WHAT the FUN - Lebih dari Sekedar Game Party Royale Biasa!


Sumber: PC Gamer

Artist Jerman Boris Eldagsen masuk dan memenangkan kategori kreatif terbuka di Sony World Photography Awards minggu lalu dengan gambar berjudul Pseudomnesia: The Electrician.

Sebagai bagian dari proses penjurian, dia juga memberikan jaminan tertentu kepada juri tentang karya tersebut, mengklaim bahwa itu adalah "kreasi bersama" AI. Eldagsen sekarang mengakui, "Aku ikut sebagai Cheeky Monkey, untuk mencari tahu apakah kompetisi disiapkan untuk gambar AI untuk dimasuki. Kenyataannya tidak."

"[Ini] adalah gambar buatan AI pertama yang menang dalam kompetisi fotografi internasional bergengsi," kata Eldagsen. "Berapa banyak dari kamu yang tahu atau menduga bahwa itu dihasilkan oleh AI? Sesuatu tentang ini terasa tidak benar, bukan?," ungkapnya.

"Gambar dan fotografi AI tidak boleh bersaing satu sama lain dalam penghargaan seperti ini. Mereka adalah entitas yang berbeda. AI bukanlah fotografi. Oleh karena itu saya tidak akan menerima penghargaan tersebut."

Sumber: PC Gamer

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru