NEWS

Terlalu Jedag Jedug, Animasi Ultimate Skill Seele Dinerf oleh Hoyoverse

Billy Mariza   |   Jumat, 19 May 2023


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Seele adalah salah satu karakter terbaik di Honkai: Star Rail karena ia merupakan karakter DPS yang dapat mengalahkan musuh dengan damage besar. Namun sayangnya, banyak gamer yang mengeluhkan efek dari Ultimate Selee. Karena pada animasinya Seele terlihat sangat bergaya yang sayangnya animasinya menampilkan banyak visual yang berkedip-kedip, mungkin istilah TikTok-nya Jedag Jedug.

Transisi cahaya putih yang berkedip serta cepat membuat banyak gamer merasakan efeknya dan Hoyoverse-pun menanggapi hal tersebut.

Baca ini juga :

» ArcheAge War akan Buka Server Global pada Kuartal Kedua 2024
» Metal Slug: Awakening Update Mode Operasi Gabungan! Ada Hero dan Senjata Baru
» [Rumor] Samsung Dikabarkan Akan Merilis Galaxy S24 FE Di Akhir Tahun ini!
» Jelajahi MMORPG Immortal Kingdoms M! Top-Up Diamond Pack di UniPin
» Socialpoint Studio dari Zynga Berkolaborasi dengan MrBeast untuk Battle Challenge di Top Troops

"The Crew secara aktif berupaya menemukan solusi terbaik untuk mengoptimalkan ini. Kami berencana untuk menambahkan opsi yang relevan ke dalam pengaturan game untuk Trailblazers untuk mempersonalisasi parameter ini," kata HoYoverse.

Itu artinya Hoyoverse akan mengurangi intesitas Ultimate skill dari Seele dan tidak akan hadir dalam waktu dekat (versi 1.1). Ini karena fitur tersebut membutuhkan pengembangan ekstra, tetapi HoYoverse telah meyakinkan para pemain bahwa fitur tersebut akan hadir di masa mendatang.

Sumber: Dexerto

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru