Feature

[SPECIAL] 7 Mobile Game Bergaya Anime Yang Wajib Kamu Coba!

oleh: Culdesacc

Halaman 2

3. Granblue Fantasy

Granblue Fantasy memiliki karakter-karakter artwork dan pengisi suara yang berpengalaman, gameplay turn based dan sistem weapon grid yang menarik. Terlebih, kamu tidak perlu space lebih dalam smartphone-mu karena GBF dapat kamu mainkan langsung di browser smartphone dan komputermu.

Baca ini juga :

» Resesi Is Real? Game-Game Besar ini Harus Tutup di Tahun 2023!
» Apakah Favoritmu Menang? Pengumuman Pemenang Penghargaan KotakGame Awards 2022
» Awal Tahun 2023 di Rumah Tapi Bingung Mau Ngapain Aja? Saatnya Mainkan 7 Game Ini!
» Auto Kaya! 7 Donasi Paling Menggemparkan di Jagat Streaming Indonesia!
» Transisi Scaramouche Menjadi Wanderer! Rangkuman Update Genshin Impact versi 3.3!

4. BanG Dream! Girl's Band Party!

Bang Dream! merupakan game rhythm dengan lagu-lagu anime dan band-band yang beranggotakan cewek-cewek imut dan keren. Dibawakan langsung oleh Bushiroad yang sebelumnya juga membawa kesuksesan Love Live! School Idol Festival, BanG Dream! menjadi game rhythm yang patut kamu coba.

5. Shinobi Master Senran Kagura: New Link

Cewek-cewek seksi dengan oppai besar dan ninja? Shinobi Master Senran Kagura New Link merupakan pilihan terbaik untukmu yang menginginkan aksi cepat battle ninja turn based dengan kostum-kostum karakter yang bisa diganti sesuka hatimu.

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline 021-98299724
rekomendasi terbaru