NEWS

Sang Kapten Kembali! Saykots Resmi Perkuat Roster EVOS Icon di Sisa Regular Season MDL Season 7!

Junior Cesaerea   |   Kamis, 14 Sep 2023


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Sang kapten dari EVOS Legends pada gelara MPL Indonesia Season 11 serta saat EVOS Legends menjuarai IESF WEC 2022 yakni Saykots akhirnya telah kembali ke skena kompetitif Mobile Legends.

Saykots yang pada awal musim mengumumkan untuk rehat karena dirinya memiliki riwayat masalah kesehatan yang tidak bisa disebutkan detilnya oleh pihak EVOS Esports maupun Saykots. Nampaknya, pemulihan dari Saykots telah berlangsung positif dan akhirnya dirinya kembali ke skena kompetitif Mobile Legends.

Kembalinya Saykots ke Mobile Legends diumumkan melalui media sosial dari EVOS Esports dengan bersamaan pengumuman naiknya Veldora yang merupakan EXP Laner dari EVOS Icon menuju ke MPL.

Selain itu, EVOS Legends juga mengubah peran dari Caleb dari drafter menjadi Asisten Coach Age.


Baca ini juga :

» Auto Jadi Banned List, Rafaela Bakalan Dapet Revamp dan Bisa Bangkitin Teman yang Mati!
» Performa Belum Stabil, FNATIC Onic Tambah EXP Laner dan Analyst Baru, Rezz serta Zetsuna!
» Pra-registrasi "Tree of Savior: Neverland" dibuka di 11 wilayah Asia! Unjuk PV menarik dan gameplay inovatif!
» Gagal di MSC & MWI, Indonesia Masih Dominasi EWC 2024!
» Bawa RRQ Hoshi Berada di Puncak, Idok Sebut Kuncinya adalah Improvement Tiap Minggu!

Perubahan ini sendiri disambut dengan positif maupun negatif oleh para EVOS Fams. Para fans menyebut bahwa masalah utama dari EVOS Legends saat ini adalah coach, tetapi kenapa justru Veldora yang dinaikkan serta Caleb yang ditukar posisinya oleh Taxstump.

Namun, kita sebagai penikmat layar kaca hanya perlu menuggu progress yang ada di sisa pertandingan yang ada di MPL Indonesia Season 12.

Selain berita utama di atas, KOTAKGAME juga punya video menarik yang bisa kamu tonton di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru