NEWS

Valve Perkenalkan Sistem Baru Untuk Melakukan Filter Chat Toxic di Game Mereka

Cita Aditya   |   Minggu, 14 Jun 2020


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Seperti yang kita ketahui, game online terkadang dipenuhi oleh chat-chat yang cukup toxic. Bahkan, game online di Indonesia sendiri biasanya melakukan sensor ke kata-kata yang tidak senonoh. Penelitian juga mengatakan setidaknya hampir semua kata-kata toxic diucapkan oleh pemain game online tertentu. Hal ini membuat para developer harus memutar otaknya. Baca ini juga :

» Beneran Worth-It! 7 Keseruan Eiyuden Chronicle yang Bikin Fans Suikoden Berlinang Air Mata
» Sah! Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Resmi Jadi Presiden dan Wakil Presiden Terpilih Indonesia
» Steam Update Kebijakan Refund, Game Advanced Access Tidak Bisa Refund Jika Playtime Lewat Dari 2 Jam
» Seal: WHAT the FUN - Lebih dari Sekedar Game Party Royale Biasa!
» Terus Ekspansi! CEO Bigetron Esports Spill Mereka Akan Kembali Tambah Dua Divisi Baru!


Sumber: Valve YouTube

Baru-baru ini Valve mengadakan fitur baru untuk memfilter hal tersebut. Dimana kita tak bisa mengetik sembarangan kata-kata yang tidak senonoh. Kalian juga bisa memilih kata-kata yang akan di sensor tersebut. Sayangnya dua fitur ini hanya bisa kalian nikmati di game Dota 2 dan CS:GO.

Sumber: AFK Gaming

Hal ini tentunya sebagai tindak lanjut dari aksi Valve yang melakukan banned kepada puluhan ribu akun CS:GO yang mengucapkan kata-kata tidak senonoh. Semoga saja dengan sistem baru ini, tidak ada lagi kasus-kasus mulai dari ucapan rasial, hingga hinaan terhadap hal-hal lainnya. Kalian bisa mengaktifkannya di setting ya untuk Dota 2, sedangkan untuk CS:GO akan terfilter dengan sendirinya menggunakan AI. Sumber: AFK Gaming

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru