NEWS

Kapal Perang Asal Indonesia, Armada Siliwangi, Kini Tersedia di Game World of Warships

Reza Alif   |   Senin, 10 Feb 2020


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
World of Warships baru saja merilis patch terbaru, di mana beberapa kapal Asia hadir dalam game tersebut. Menariknya, ada satu kapal yang ternyata berhubungan dengan Indonesia, bernama Armada Siliwangi. Kapal ini pun memang terlihat khas sekali dengan corak layaknya milik Tentara Indonesia.

Baca ini juga :

» Segera Hadir di Indonesia! Ini Dia Cara dan Harga Berlangganan ISP Starlink Milik Elon Musk!
» Beneran Worth-It! 7 Keseruan Eiyuden Chronicle yang Bikin Fans Suikoden Berlinang Air Mata
» Sah! Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Resmi Jadi Presiden dan Wakil Presiden Terpilih Indonesia
» Dev. Indonesia Pamer Konsep Game Action Yang Terinspirasi dari The Raid dengan nama Condemned!
» Seal: WHAT the FUN - Lebih dari Sekedar Game Party Royale Biasa!

Armada Siliwangi sendiri punya konten khusus melalui channel YouTube World of Warships, di mana disana terdapat penjelasan lengkap mengenai kapal tersebut, mulai dari sejarah, spesifikasi, hingga senjata yang digunakan kapal perang Indonesia tersebut

Kapal ini sendiri bisa didapatkan dengan membelinya yang dibenderol seharga 602 ribu Rupiah berdasarkan web resmi dari World of Warhsips. Namun, tak hanya membeli langsung, Armada Siliwangi juga bisa didapatkan melalui bundle pack seharga 3,6 juta Rupiah. Namun, untuk paket ini kamu akan mendapatkan lima kapal sekaligus dan beberapa item tambahan.

Pastinya seru banget kan main World of Warships menggunakan kapal yang berhubungan dengan Indonesia. Kamu juga pastinya juga akan jadi belajar bagaimana penggunaan kapal tersebut dengan efektif.

Sumber: Gamebrott

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru