NEWS

Menjelang Rilis, Doom Eternal Perlihatkan Gameplay yang Mencekam!

Taufik Hidayat   |   Sabtu, 14 Mar 2020


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Diumumkan pertama kali lewat ajang E3 2018, game ini adalah sekuel langsung dari seri reboot DOOM yang berhasil meraih kesuksesan besar. Tidak lagi mengambil latar di Mars, kali ini pemain akan dibawa ke Bumi yang sudah menjadi neraka dengan ancaman Demon lebih buas. Apakah kamu salah satu gamer yang menantikannya?

Baru-baru ini Doom Eternal telah memperlihatkan video gameplay terbarunya. Seperti biasa, gameplay yang diperlihatkan DOOM Eternal memiliki tempo yang sangat cepat dan menegangkan. Kamu juga bisa menggunakan berbagai macam senjata baru termasuk gerakan close combat yang membuat Doomguy semakin fleksibel dalam menghajar musuh di berbagai situasi.

">
Baca ini juga :

» Beneran Worth-It! 7 Keseruan Eiyuden Chronicle yang Bikin Fans Suikoden Berlinang Air Mata
» Sah! Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Resmi Jadi Presiden dan Wakil Presiden Terpilih Indonesia
» Seal: WHAT the FUN - Lebih dari Sekedar Game Party Royale Biasa!
» Terus Ekspansi! CEO Bigetron Esports Spill Mereka Akan Kembali Tambah Dua Divisi Baru!
» Bentar Lagi Rilis di PC! Ini dia Spesifikasi PC Buat Mainin Ghost of Tsushima: Director's Cut!

Sebagai informasi tambahan, pemain yang melakukan pre-order nantinya akan mendapat bonus berupa kode download untuk DOOM 64 yang juga akan dirilis bersamaan dengan gamenya. Sudah tidak sabar menantikan gamenya, DOOM Eternal rencananya akan dirilis pada tanggal 20 Maret 2020 mendatang. Game ini nantinya akan tersedia untuk platform PlayStation 4, Xbox One, Nintendo Switch, Stadia dan PC.

(KotakGame)

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru