NEWS

Fans Unggah Video Skyrim yang Memparodikan Meme Steve Burns dari Blue's Clues

Christa   |   Minggu, 19 Sep 2021


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Whiterun Guard menjadi sosok ikonik di dunia Skyrim. Tidak mengherankan jika salah satu penggemar Skyrim mencoba menggunakan sosoknya yang memparodikan pesan video terkenal dari ketenaran Steve Burns dari Blue's Clues. Pemain akan melihat ada opsi "No! Don't rip off Blue's Clues!" ketika berbicara dengan penjaga Whiterun.

Baca ini juga :

» Beneran Worth-It! 7 Keseruan Eiyuden Chronicle yang Bikin Fans Suikoden Berlinang Air Mata
» Sah! Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Resmi Jadi Presiden dan Wakil Presiden Terpilih Indonesia
» Seal: WHAT the FUN - Lebih dari Sekedar Game Party Royale Biasa!
» Terus Ekspansi! CEO Bigetron Esports Spill Mereka Akan Kembali Tambah Dua Divisi Baru!
» Bentar Lagi Rilis di PC! Ini dia Spesifikasi PC Buat Mainin Ghost of Tsushima: Director's Cut!

Salah satu penggemar dengan nama akun My Two Pence mengunggah video di YouTube berjudul "Skyrim's 10th Anniversary - Message from the Whiterun Guard". Video ini dimulai dengan adegan Whiterun Guard yang ikonik, dimana ia bertanya kepada Dragonborn apakah memiliki waktu sejenak untuk berbincang. Petugas tersebut mengatakan bahwa suatu haru, Dragonborn meninggalkan Skyrim dan bertanya apakah mereka dapat membicarakannya sebentar, seperti yang dilakukan Steve Burns.

Menariknya, di akhir video Whiterun Guard secara langsung mengutip quote Steve Burns, yang menyatakan, "Saya rasa apa yang ingin saya katakan adalah... setelah bertahun-tahun, saya tidak pernah melupakan Anda." Banyak fans yang mengomentari pernyataan ini secara positif. Meskipun The Elder Scrolls 6 masih menjadi salah satu yang diantisipasi, setidaknya untuk saat ini Skyrim tidak mudah terlupakan sampai detik ini sebagai konten mod tentunya.

Sumber: Game Rant

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru