NEWS

Ditengah Badai Pergantian Pemain, 23Savage Mengkonfirmasi Bahwa Dirinya Akan Tetap Bermain Untuk T1

Erik Gani   |   Senin, 25 Oct 2021


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Bak pasar pemain Sepak Bola, pasar pemain Dota 2 kini sedang mengalami badai yang panas, dimana satu pemain yang telah setia menemani satu tim bisa memilih untuk keluar. Tengoklah Alliance, dimana tiga pemain yang telah lama bermain bersama memutuskan untuk keluar dari Alliance. Namun ditengah badai tersebut, ada satu pemain yang tetap setia terhadap tim, yaitu 23 Savage.


Sumber: AFKGaming

Pria asal Thailand tersebut mengumumkan bahwa dirinya walau kecewa tidak bisa mengangkat Aegis pada TI10, ia tetap akan bermain bersama tim T1. 23Savage hal ini ia ungkapkan lewat Vlog pribadi yang ia unggah ke Youtube.

Baca ini juga :

» AOC Perkenalkan Berbagai Macam Monitor dengan Harga Spektakuler! Apa Saja?
» GIGABYTE Luncurkan Seri Motherboard dan Kartu Grafis XTREME Prestige Limited Edition
» Beneran Worth-It! 7 Keseruan Eiyuden Chronicle yang Bikin Fans Suikoden Berlinang Air Mata
» Sah! Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Resmi Jadi Presiden dan Wakil Presiden Terpilih Indonesia
» Seal: WHAT the FUN - Lebih dari Sekedar Game Party Royale Biasa!

T1 sendiri mengalami debut yang bisa dibilang agak berbatu, karena tak bisa dibilang terlalu bagus, namun tidak bisa juga dibilang terlalu jelek. Namun T1 harus berbangga diri karena telah berhasil memulangkan tim Alliance dengan skor 2:0.


Sumber: AFKGaming

Pemain mana yang menurut kalian membutuhkan pemain baru? Langsung komentar dibawah ya! Sumber: AFKGaming

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru