NEWS

CD Projekt Red Kerahkan 400 Karyawan untuk Pengembangan The Witcher 4

Bagas Prawira   |   Selasa, 02 Apr 2024


Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
CD Projekt Red, pengembang yang menangani game Cyberpunk 2077 dan The Witcher, memberikan infromasi bagi karyawan yang akan bekerja pada beberapa proyek game yang belum dirilis oleh CD Projekt Red. Saat ini, CD Projekt Red memiliki lebih dari 403 orang yang terlibat dalam Proyek Polaris atau The Witcher 4 terbaru, setelah sebelumnya hanya melibatkan 330 orang.


Sumber:CD Projekt Red


Totalnya, terdapat 627 karyawan yang terdaftar di CD Projekt Red, dengan sebagian besar dari mereka dikerahkan untuk proyek Polaris. Sisanya, 47 orang dialokasikan untuk Proyek Orion atau game Cyberpunk baru, 37 orang untuk Proyek Sirius atau multiplayer The Witcher, dan 20 orang untuk Proyek Adar, sebuah IP baru untuk pengembang.



Perlu dicatat bahwa masih ada 17 orang yang menangani Cyberpunk 2077, padahal pengembangan game tersebut telah selesai. Mereka kemungkinan bekerja pada pembaruan dan dukungan untuk game tersebut, termasuk penanganan bug.

Baca ini juga :

» CD Projekt RED: Kita Tidak Bisa Melihat Tempat Microtransaction Untuk Game Single-Player
» Cyberpunk 2077 Sudah Melewati Performa Penjualan dari Game CD Projekt Red Satunya Lagi, The Witcher 3
» CD Projekt Red Ikut Sumbang Rp 3 Miliar untuk Korban Perang di Ukraina
» Setelah Update Patch Terbaru, Cyberpunk 2077 Dipuji Oleh Para Pemain!
» Pengaruh Bug?! Cyberpunk 2077 Menjadi Salah Satu Game Paling Banyak Dimainkan Dalam Steam!



Selain berita utama di atas, KOTAKGAME juga punya video menarik yang bisa kamu tonton di bawah ini.

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru