Feature

10 Villain Yang Selalu Bikin Repot Spider-Man Ketika Menghadapinya

oleh: Marvemir

1. Doctor Octopus



Bagi Kotakers yang fans Spider-Man, Kru KotGa yakin pastinya kalian sangat setuju dan sangat paham mengapa sosok bernama asli Otto Octavious ini menempati posisi puncak di daftar ini.

Namun bagi Kotakers yang masih awam, oke akan Kru KotGa jelaskan. Selain jenius dan mempunyai tentakel-tentakel mekanik di tubuhnya yang mana bisa menangkap Spidey di udara dengan cepat, Otto, pada dasarnya memanglah sosok villain yang sangat berbahaya.

Dirinya mampu menyusun rencana / strategi kejahatan yang sangat gila dan mengancam kehidupan di planet bumi. Selain itu yang lebih mengerikan-nya lagi, Octopus pernah memindahkan seluruh pikiran di otak-nya ke dalam raga / tubuh Peter. Atau dengan kata lain, badan Peter tapi otak Octopus.

Baca ini juga :

» Auto Capai Rank Infinite! Tips & Trick Jadi Jago di Marvel Snap!
» Gatel Pengen Jadi Superhero Setelah nonton Batman? Intip 7 Game bertema Superhero 2022!
» Kebangkitannya Penjahat Multiverse! Ini Dia Beberapa Fakta Mengenai Spider-Man: No Way Hom
» Hero Hybrid Dengan Combo Skill Sadis! Ini Tips Jago Menggunakan Taskmaster di MARVEL SUPER WAR
» Cantik dan Tangguh! Ini Deretan Hero Wanita Terkuat di MARVEL Super War

Walhasi ketika akhirnya dirinya berhasil melakukan hal tersebut, Otto langsung me-manipulasi / menipu sahabat, Bibi May dan bahkan merebut pekerjaan Peter sehari-hari di Daily Buggle.

Dan tentunya dengan level kejahatan personal setinggi ini, maka sekali lagi sangatlah pas rasanya apabila dirinya ditempatkan di posisi puncak di daftar ini.

Nah Kotakers, itulah tadi ke-10 sosok villain Spider-Man yang tidak hanya ikonik, namun juga merupakan sosok yang sangat berbahaya dan merepotkan Spidey ketika menghadapi mereka. Apakah kalian setuju dengan ke-10 pilihan Kru KotGa ini?

(KotakGame)
Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline 021-98299724
rekomendasi terbaru